Antonio Conte dan Simone Inzaghi Sama-Sama Absen di Pekan Terakhir Serie A
6 hours ago
1
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Italia: Napoli dan Inter Milan sama-sama tidak akan didampingi oleh pelatihnya masing-masing, Antonio Conte dan Simone Inzaghi, untuk laga penentu gelar Scudetto Serie A musim 2024/2025.