Persib Lakukan Takziah dan Beri Dukungan Moril Buat Irianto
2 hours ago
1
ARTICLE AD BOX
Berita Liga 1 Indonesia: Rombongan tim Persib hadir ke kediaman mendiang Sugiantoro untuk takziah. Bojan Hodak menyampaikan ucapan duka cita untuk keluarga serta memberi dukungan moril untuk Rachmat Irianto.